Lowongan Kerja PT PLN (Persero) November 2014

BUMN ID - PT PLN (Persero) Merupakan Badan usaha milik negara atau BUMN yang berfungsi sebagai pengelola kelistrikan nasional. PLN yang berada dalam naungan kementerian BUMN ini memberikan dampak yang besar bagi kelangsungan hidup manusia. Dalam era modren saat sekarang, Listrik menjadi kebutuhan utama dalam pribadi setiap orang baik itu dalam keluarga, usaha kecil, hingga industri dan pabrik besar sangat membutuhkan manfaat dari kelistrikan. PLN yang merupakan singkatan dari Perusahaan Listrik Negara menjadi perseroan tangguh dan satu-satunya penyedia jasa kelistrikan terbesar di Indonesia. Bisnis kami sudah memasuki usaha transmisi hingga distribusi serta hilir yang didukung jasa-jasa lainnya. Beban energi listrik yang dihasilkan PLN harus seimbang dengan daya yang dihasilkan, apalagi ketika waktu beban puncak dimana para konsumen memakai tarif listrik diatas normal. Maka dari itu PLN menghimbau kepada seluruh konsumen untuk tetap menghemat daya listrik seadanya. 

Loker terbaru PLN (Persero)
Sebagai perseroan berkelas dunia yang mengoperasikan berbagai pembangkit listrik baik itu tenaga air, tenaga angin, tenaga uap, tenaga diesel, panas bumi dan lainnya. Kini PLN membuka penerimaan terbaru untuk kandidat - kandidat muda lulusan Diploma D3 yang akan ditempatkan diseluruh indonesia melalui Lowongan kerja PT PLN (Persero) November 2014 sebagai berikut


Lowongan Kerja BUMN, Lowongan Kerja D3

Rekrutmen PLN (Persero) Tingkat D3 
  1. Kewarganegaraan indonesia
  2. Diutamaan laki-laki
  3. Tamatan dari D3 Teknik Elektro Arus Kuat, Sistem Tenaga Listrik, Power System, Teknik Elektronika, Instrumentasi, Kendali 
  4. Indeks prestasi komulatif minimal 2.75
  5. Masih berstatus single
  6. Pelamar siap tidak menikah selama mengikuti Diklat Prajabatan;
  7. Kelahiran 1990 dan sesudahnya
Jika kamu merupakan kandidat yang kami cari silakan luangkan waktu anda untuk melamar pada posisi ini sesuai dengan masing-masing kantor cabang daerah

Palembang : PO BOX 30001 (PT PLN (Persero) wilayah sumatera selatan, jambi dan bengkulu)
Jakarta : CDC FT UI
Medan : PT PLN (Persero) wilayah sumatera utara
Pontianak : PT PLN (Persero) wilayah kalimantan barat
Banjarmasin : PT PLN (Persero) wilayah kalimantan selatan dan tengah
Semarang : PT PLN (Persero) Distribusi jawa tengah dan DIY

Pendaftaran akan dibuka dari tanggal 5 - 12 November 2014. Informasi detail baca disini

wdcfawqafwef